SELASA 07 MARET TEMA 8 SUBTEMA 3 PB 6
- Peserta didik dapat menyampaikan hasil identifikasi tokoh dalam teks fiks
- Peserta didik dapat membuat rancangan karya tiga dimensi
👉 Bahasa Indonesia (KD 3.9 dan 4.9)
penokohan yang terdapat dalam teks fiksi. ada tokoh protagonis, antagonis dan tokoh tambahan. setiap tokoh tersebut memiliki watak yang sama ataupun berbeda. para tokoh teks fiksi berupa fabel juga memiliki peran dan watak. suatu peran dan watak tokoh tersebut dapat kita ketahui dan sampaikan dengan cara menulis dan membaca.
seperti paca cerita kancil dan buaya
👉 SBDP (KD 3.1 dan 4.1)
Benda tiga dimensi juga dapat disebut karya seni rupa. teknik membuat karya seni rupa ada tiga yaitu;
membentuk, mencetak, mencungkil dan menempel. kali ini kita akan membuat karya seni dengan cara teknik membentuk. teknik dilakukan dengan cara menekan bahan lunak, seperti tanah liat atau plastisin.kita cukup menggunakan tangan untuk membentuk benda lunak sesuai keinginan.
C. Kegiatan Penutup (10 menit)
0 komentar:
Posting Komentar