Selasa, 17 Januari 2023

SELASA 17 JANUARI 2023 TEMA 6 SUB TEMA 3 PB 2

 MATERI AJAR KELAS IV D HARI SELASA, TANGGAL 17 JANUARI 2023




SD AL AZHAR 2 BANDAR LAMPUNG
TEMATIK IV D
GURU KELAS : JUWITASARI PEBRIANI ,S.Pd

Maksud Tujuan dalam SubTema; Railah cita-citamu tinggi langgit
Tujuan Pembelajaran
        1. Peserta didik dapat mendeklamasikan puisi dengan intonasi dan lafal yang benar
2. Peserta didik dapat mampu menjelaskan dan membuat karya seni aplikasi teknik yang benar
3. Peserta didik mampu menjelaskan dan mempresentasikan cara pelestraian makluk hidup  yang ada di lingkungan sekitar.
Langkah-langkah pembelajaran : 

A. Apersepsi (10 menit)

Anak-anak ibu guru, bagaimana kabar kalian? semoga senantiasa sehat selalu. Hari ini kita akan memulai pembelajaran kembali yaitu tema 6 subtema 3 pembelejaran 2.

B. Kegiatan Inti (50 menit)

Muatan Bahasa Indonesia KD 3.6 dan 4.6
Saat mendeklamasikan puisi tentang cita-cita, kita tentu menginginkan pendengar dapat memahami isi puisi dengan baik. mendeklamasikan puisi berarti membacakan puisi yang disertai dengan gerakan dan mimik yang sesuai. 



Muatan SBDP KD 3.4 dan 4.4
Melestarikan lingkungan dapat dilakukan mulai di lingkungan mulai dari lingkungan sekitar rumahmu. misalnya kegiatan mendaur ulang barang-barang bekas. ada bebrapa barang bekas yang memiliki nilai jual jika diolah menjadi karya seni. kolase adalah seni menempelkan potongan kertas atau bahan alam sesuai dengan pola yang diinginkan. berikut contoh karya seni kolase



Muatan IPA KD 3.2 dan 4.2
Populasi beberapa jenis hewan dan tumbuhan, menjadi semakin langka berikut penyebabnya kelangkaan hewan dan tumbuhan yang ada di indonesia.





C. Kegiatan Penutup (10 menit) 
Setelah mempelajari materi hari ini. Apakah ananda sudah memahaminya? apabila masih ada yang perlu ditanyakan, boleh tuliskan pertanyaan kalian di komentar blog ibu guru ya..

K

0 komentar:

Posting Komentar

Template by:

Free Blog Templates